Jengkel juga rasanya jika menginginkan sesuatu tapi tidak kunjung datang sesuai yang diharapkan. Mungkin banyak dari kalangan pemilik tunggangan bermesin yang ingin mempercantik / memperganteng tunggangannya, tapi kosmetik untuk tunggangan tersebut selalu kosong atau out of stock :)
Nah, di sini saya akan menjelaskan, kenapa hal ini bisa terjadi di Modifikasi-id.com? Usut punya usut, mungkin banyak yang bertanya :
- "loh..! kok out of stock terus"
- "perasaan gak update-update nih status stok"
- "atau lainnya yang tentunya penulis bukan dukun ya bisa mengira-ira pertanyaan seperti apa lagi"
Menanggapi berbagai pertanyaan, yang pada intinya mengarah pada beberapa poin di atas, di sini saya mencoba menjawab :
Pertanyaan Mengapa Selalu Out of Stock?
Perlu diketahui bahwa setiap barang masuk ( yg seharusnya INSTOCK) sudah ada pemiliknya masing-masing atau dengan kata lain, sudah ada peminat yang melakukan pre-order barang tersebut. Jadi fairing yang baru saja kami terima, masing-masing sudah dialokasikan kepada pemesan yang telah melakukan DP.
Untuk itu, agan-agan yang berminat melakukan pemesanan, juga dapat langsung ikut masuk ke pre-order list dengan meninggalkan nomer telepon pada kotak komentar di bawah ini dan jangan lupa sebutkan dimana lokasi agan.
Untuk itu, agan-agan yang berminat melakukan pemesanan, juga dapat langsung ikut masuk ke pre-order list dengan meninggalkan nomer telepon pada kotak komentar di bawah ini dan jangan lupa sebutkan dimana lokasi agan.
Atau dengan format komentar :
- Nama : Nama Anda
- Telp : No Telepon Anda
- Lokasi : Lokasi pengiriman barang
Atau bisa juga dengan menghubungi nomer telepon yang tertera pada halaman Kontak.
Terima kasih atas kepercayaan Agan semua :)
Bagikan artikel ini :
Saya pesan Verza Merah min..
BalasHapus- Nama : Andi
- Telp : 085720032116
- Lokasi : Bandung
Ya gan, kami akan segera hubungi :)
HapusAne Doddy dari tegal gan, minat fairing verzanya yg warna hitam
BalasHapusSilahkan agan langsung saja menghubungi atau sms ke nomer berikut : 085-7200-69-070 / 085-743-242-933
HapusMinggu ini (9-16 September 2013), kami mengurus pengiriman kepada pemesan yg telah melakukan DP gan. Agan silahkan hubungi nomer di atas, kemudian akan kami daftar di lis pemesan minggu berikutnya :)
maaf gan kalo kirim ke daerah cikarang, bekasi kira-kira berapa ya?
BalasHapusane pengen tapi karena udah merid ya harus remukan dulu ama istri ane. jadikan enak saya ngomongnya ke istri kira-kira harganya + ongkos kirim sekian gitu... saya nanya diforum ini sekalian mewakili teman-teman yg lain... thanks gan atas jawabannya
Ongkos kirim ke bekasi 145rb gan (include packing kayu) via jne.
Hapusharga barang 320rb, jadi total kira2 biaya 465rb gan.
Anto Syahroni
BalasHapusKarawang - Jawa Barat
087879015587
warna merah
Segera kami hubungi :)
HapusTerima kasih
saya pesan yg item min.. :).
BalasHapusNama: Aji
No Telp: 085715674860
Lokasi: Karanggayam Jakal km 5.5
Ok gan, segera kami hubungi :)
HapusAlamat jogjanya mna y bos..
HapusBengkel biasa temen2 pasang ada di Jalan Wonosari km 10.
BalasHapusUntuk pemesanan harap melakukan kontak dlu gan
Klo kirim kePURBALINGGA brapa y bos..
HapusAgan langsung saja silahkan hubungi ke nomer yang tertera di halaman kontak, nanti akan dijelaskan seluruh rincian biayanya 😊
Hapus